RSS

hambatan pasif dan contohnya



Disini saya akan menjelaskan tentang hambatan pasif yang mempengaruhi sistem.Hambatan/Ancaman itu adalah suatu eksploitasi potensial dari kerentanan sebuah sistem.Dan hambatan pasif adalah hambatan yang disebabkan secara tidak sengaja. Berbeda dengan hambatan aktif yang secara sengaja menghambat sistem, hambatan pasif biasanya diakibatkan oleh ketidaksengajaan atau tidak direncanakannya hambatan tersebut.

Contoh ancaman pasif adalah :
·         sistem bermasalah
hambatan pasif mencakup kesalahan-kesalahan system, termasuk gangguan alam, seperti gempa bumi, banjir, kebakaran, dan badai.

·         kegagalan-kegagalan peralatan dan komponen.
Kesalahan system mewakili kegagalan peralatan komponen seperti kelemahan disk, kekurangan tenaga, dan sebagainya. Untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan pada hambatan pasif yaitu pada perangkat keras dapat dilakukan dengan cara full backup data.

0 komentar:

Posting Komentar